Lalulintas

Penghargaan untuk Polres Banyuwangi dalam upaya cegah laka lantas.
Operasi keselamatan semeru 2018 yang dilaksanakan mulai tanggal 05 sampai dengan 25 Maret 2018 baru saja usai, operasi ini lebih mengedepankan pencegahan kefatalan akibat kecelakaan dan menurunkan angka kecelakaan lalu lintas. Seperti yang disampa..

SATLANTAS POLRES BANYUWANGI MENERIMA PENGHARGAAN DALAM RANGKA PENCEGAHAN LAKA LANTAS
SATLANTAS POLRES BANYUWANGI – Kasat Lantas Polres Banyuwangi Akp Ris Andrian Yudo Nugroho, S.H, S.I.K menerima penghargaan dalam rangka upaya pencegahan Laka Lantas pada Operasi Keselamatan Semeru 2018 yang dilaksanakan bulan lalu. Dari 39 Satlanta..
.jpeg)
Dikmas Lantas JURU PARKIR di Pasar Induk Banyuwangi
SATLANTAS POLRES BANYUWANGI - Keamananan dan ketertiban Lalu lintas di sekitar Pasar Induk Banyuwangi selalu menjadi perhatian Satlantas Polres Banyuwangi yang dipimpin Kasat Lantas AKP Ris Andrian Yudho Nugroho S.H., S.I.K, karena di barat pasar Ban..

Pelayanan Anggota Unit Lakalantas "Open" Secara Humanis
SATLANTAS POLRES BANYUWANGI – Anggota Unit Laka lantas Polres Banyuwangi Bripka Dimaz Ary Kurniawan dan Brigadir Agus Hariyanto melakukan pelayanan pagi. Tiap pagi anggota lakalantas melakukan pelayanan kepada masyakarat, khususnya kepada..

Papan Informasi Persyaratan Proses Pembuatan SIM, Satpas Polres Banyuwangi
Satlantas Polres Banyuwangi - Di depan Loket Informasi Unit Satpas Polres Banyuwangi telah terdapat papan bertuliskan persyaratan maupun langkah-langkah proses pembuatan SIM baru maupun Perpanjang. Papan informasi tersebut di tujukan kepada pemohon ..

Permintaan Maaf Kasat Lantas Banyuwangi selama Proses Perbaikan Satpas
Satlantas Polres Banyuwangi - Proses pembangunan Unit Satpas Satlantas Polres Banyuwangi terus di lakukan, Rabu (11/04/2018). Selain memberikan inovasi dalam pelayanan, Unit Satpas Polres Banyuwangi juga sedang dalam proses pembenahan ruang pelayana..

TPTKP JARAK JAUH PENYIDIK TIDAK ADA KENDALA TEPAT WAKTU
SATLANTAS POLRES BANYUWANGI – Penyidik Laka Lantas Polres Banyuwangi Aiptu Fakih Kariono, S.H dan didamping oleh Aipda Wawan Eko Surhanto melaksanakan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab dengan adanya Laka Lantas yang melibatkan Kend. Truck ..

Pelaksanaan Ujian Praktek dan Ujian Teori SIM Bhabin
Satlantas Polres Banyuwangi - Pelaksanaan ujian teori oleh 40 peserta SIM Bhabin di dampingi langsung oleh Bhabinkamtibmas dari masing-masing Polsek, Rabu (11/04/2018). Pelaksanaan ujian teori yang di bagi dalam 2 gelombang ini mendapatkan pengawasa..