Nasional

Sambut Hari Lalu Lintas Bhayangkara, Polres Kediri Kota Gelar Bakti Kesehatan Donor Darah
Kediri Kota – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Kepolisian Resor Kediri Kota, Polda Jawa Timur, menggelar kegiatan donor darah di aula Rupatama Polres Kediri Kota, Rabu (11/9/24) Kegiatan ini merupakan bagian dari peringatan Hari Ulang Tahun (H..

Polres Kediri Kota Cegah Perdaran Narkoba, Gelar Razia Malam Hari
Polres Kediri Kota bekerja sama dengan Polsek Jajaran menggelar kegiatan cipta kondisi (Cipkon) di wilayah hukum Polres Kediri Kota. Operasi ini berlangsung dari pukul 00.00 hingga 02.30 WIB dan bertujuan menjaga keamanan serta ketertiban di wilayah ..

Bahaya Narkoba di kalangan Pelajar, Bhabinkamtibmas Blusukan di Sekolah Edukasi Pencegahan Narkoba
Bhabinkamtibmas Desa Tiron, Polsek Banyakan, Polres Kediri Kota Aiptu A Winarso melaksanakan patroli sambang. BKTM Tiron, pada Senin 11 Desember 2023 pukul 11.00 s/d selesai datang ke SMPN 2 BANYAKAN ( SATAP) Dsn.Pojok Desa Tiron guna sosialisasi ..

Penyuluhan Bersih Narkoba dan Lokus IBM Dalam Rangka Ops Tumpas Narkoba
Bhabinkamtibmas Kelurahan Dandangan Kota Kediri Aiptu April Prasetyo datang ke Balai Kelurahan Dandangan. Kegiatan ini dalam rangka pelaksanaan Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2024. Bhabinkamtibmas dengan Babinsa Kel. Dandangan melaksanakan sa..

Bersama Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Mojoroto Wujudkan Kampung Bebas Narkoba
Bhabinkamtibmas Kelurahan Ngampel, Polsek Mojoroto, Polres Kediri Kota Aipda Soleh melaksanakan patroli sambang. Kegiatan ini dalam rangka Operasi Tumpas Narkoba 2024, yang mana Bhabinkamtibmas Polsek Mojoroto memberikan edukasi dan pemahaman tent..

Bhabinkamtibmas Polres Kediri Kota Wujudkan warga Binaan Bebas Narkoba
Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemasan, Polsek Kediri Kota, Aipda Ike H melaksanakan patroli sambang. BKTM Kemasan i datang ke Balai Kelurahan Kemasan Kota Kediri BKTM Kemasan bersama 3 Pilar dan BNN Kota Kediri melaksanakan kegiatan sosialisasi bahaya..

Wujudkan Keamanan Dalam Lingkungan, Bhabinkamtibmas Sambang Warga Binaan Jelang Pilkada
Dalam rangka menjaga kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan Banjaran Aiptu Andik Yulianto melakukan kegiatan patroli sambang. Patroli sambang yang dilakukan Bhabinkamtibmas kali ini, ditujukan kepada anggota Linmas Kelurahan Banjaran guna koordinasi te..

Berikan Imbauan dan Pesan Kamtibmas dalam Sambang Warga Binaan Menjuju Pilkada Damai
Sambang warga Desa binaan yang sedang berkumpul merupakan kegiatan yang sudah menjadi rutinitas sehari – hari di lakukan oleh seorang Bhabinkamtibmas, petugas Polri yang bertugas di tingkat Desa sampai dengan kelurahan mengemban fungsi pre &nda..