Penyuluhan Bersih Narkoba dan Lokus IBM Dalam Rangka Ops Tumpas Narkoba
Bhabinkamtibmas Kelurahan Dandangan Kota Kediri Aiptu April Prasetyo datang ke Balai Kelurahan Dandangan. Kegiatan ini dalam rangka pelaksanaan Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2024.
Bhabinkamtibmas dengan Babinsa Kel. Dandangan melaksanakan sambang dan Kegiatan PENYULUHAN HUKUM DAN PENCANANGAN KELURAHQN DANDANGAN BERSINAR (Bersih Narkoba) DAN LOKUS IBM (Intervensi Berbasis Masyarakat).
Hadir dalam kegiatan ini, Kepala BNN BPK. YUDHA WIRAWAN S.E.,M.M. Kepala Bagian Hukum Pemkot Kediri AGUS PRASETYO S.H. Kakel. Dandangan, LKK Kel. Dandangan, Ketua RT dan RW Kel. Dandangan, KarTar Kel. Dandangan, Linmas Kel. Dandangan, Bhabinkamtibmas dan Babinsa
Rangkaian kegiatan diawali, Tes Urine, Pembukaan, Menyanyikan lagu Indonesia Raya, Doa, Sambutan Kepala Kelurahan Dandangan. Sambutan Kepala BNN Kota Kediri.
Sambutan Kepala Bagian Hukum Pemkot Kediri, Deklarasi Pencanangan Kelurahan BERSINAR (Bersih Narkoba) dan penandatangan, selesai.
“Kegiatan masih berjalan lancar tertib aman terkendali,” kata Kapolsek Kediri Kota Kompol Ridwan Sahara, S.H.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..