Nasional

Ciptakan Pemilu 2024 Damai Kota Kediri, Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa Kunjungi Warga Binaan
Guna mencegah aksi provokasi jelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas jajaran Polres Kediri Kota dan Babinsa jajaran Kodim 0809 gencar melaksanakan patroli dialogis diwilayah binaannya serta memberikan sosialisasi untuk mewujudkan cooling system di..

Komitmen Netralitas Polri di Pilkada dan Netralitas Pasang Baliho Pilkada 2024
Tahun 2024 merupakan tahun politik bagi seluruh wilayah di Indonesia. Dalam rangka mewujudkan Pilkada yang damai dan aman, netralitas institusi Polri menjadi hal yang sangat penting. Untuk mewujudkan hal tersebut, Kapolres Kediri Kota AKBP B..

Patroli di Kantor Bawaslu, Sat Samapta Cegah Kerawanan Jelang Pilkada
Polres Kediri Kota Kota terus memperkuat langkah-langkah keamanan menjelang pelaksanaan Pilkada 2024 yang saat ini masih dalam tahap pendaftaran. Dipimpin oleh Kabag Ops Kompol Muklason SH.,anggota Satgas Operasi Mantap Praja I melaksanakan ..
Polisi di Kota Kediri Ungkap Miras Oplosan Es Moni Viral di Medsos, Diminati Kalangan Pelajar
Es moni berasal dari minuman keras (miras) jenis arak cukup diminati di kalangan pelajar hingga anak bawah umur. Arak tersebut dicampur dengan minuman berenergi kemasan sachet pabrikan menggunakan gelas. Bahkan, es moni tersebut diunggah di media sos..

Periode Juli-Agustus, Satresnarkoba Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Narkoba dan Peredaran Miras
Satresnarkoba Polres Kediri Kota mengungkap sebanyak 10 kasus dengan mengamankan 12 tersangka selama bulan Juli dan Agustus. Dari 10 kasus tersebut diantaranya peredaran narkoba dan minuman keras (miras). Hal itu disampaikan langsung Kasat R..

Satlantas Polres Kediri Kota Gelar Dikmas Safety Riding di Kwartir Cabang Kota Kediri
Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kediri Kota melaksanakan kegiatan Pendidikan Masyarakat (Dikmas) bagi Pramuka Kwartir Cabang Kota Kediri, Jumat (31/8). Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Kelurahan Manisrenggo, Kota Kediri, mulai pukul 15.00 W..

Pastikan Keamanan dan Ketertiban CFD Jalan Dhoho, Kasat Lantas Sapa Warga
Kasat Lantas Polres Kediri Kota, AKP Afandy Dwi Takdir, S.T.K., S.I.K., tampak hadir dalam kegiatan Car Free Day (CFD) di Jalan Dhoho, Kota Kediri, pagi ini, Minggu (1/9). Kehadirannya bukan sekadar formalitas, AKP Afandy turun langsung ke lapanga..

Polsek Kediri Kota Tingkatkan Patroli Untuk Mencegah Gangguan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
Polsek Kediri Kota kembali melaksanakan patroli yang merupakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), pada Minggu (01/09) Kapolresta Kediri Kota Kompol Riudwan Sahara SH menyampaikan tujuan dilaksanakannnya Patroli ini sebagai bentuk komit..