Nasional

Polres Bojonegoro Gandeng Media Sampaikan Pesan Pemilu Damai Lewat Festival Patrol Oklik
Bojonegoro – Cooling sistem jelang Pemilu 2024, Polres Bojonegoro bekerjasama dengan Jawa Pos Radar Bojonegoro menggelar Festival Patrol Oklik Kapolres Bojonegoro Cup 2023, Sabtu(28/10/2023) pukul 20.00 WIB. Festival Patrol Oklik Kapolres Bo..

Patroli Gabungan, Polisi Amankan 106 Pemuda yang Meresahkan Warga
Jombang - Polres Jombang, Jawa Timur, menggelar patroli gabungan pada Sabtu 28 Oktober 2023, malam. Dari hasil patroli tersebut, Polisi mengamankan 106 pemuda yang tergabung dalam komunitas pemberantas anti gengster Jombang. Kasi Hum..

Gercep Polisi dan Petugas Damkar Berhasil Padamkan Kebakaran Lahan Alang-alang di Bandara Banyuwangi
Banyuwangi - Malam Sabtu (27/10) yang tenang di Bandara Internasional Banyuwangi terganggu oleh insiden kebakaran lahan alang-alang. Sekira pukul 21.00 WIB, kepulan asap dan api muncul di sebelah barat kantor BMKG, yang terletak di selatan l..

Wakapolda Jatim Hadiri 33 Tahun Mengabdi Untuk Negeri Akabri 90 Dengan Baksos dan Bakkes di Bangkala
BANGKALAN - Alumni AKABRI 90 menggelar Bakti Kesehatan (Bakes) dan Bakti Sosial (Baksos), 33 Tahun Mengabdi untuk Negeri, dipusatkan di Senayan DKI Jakarta, Sabtu (28/10/2023). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolri Jendral Polisi Listyo Sig..

Polri, Dewan Pers, dan Pimpinan Media Deklarasi Pemilu Damai 2024
Puluhan pemimpin redaksi media massa, Divisi Humas Polri, dan Dewan Pers menggelar deklarasi pemilu damai. Deklarasi Kawal Pemilu Damai 2024 ini menjadi komitmen bersama sebagai bentuk sinergitas menghadapi pesta demokrasi. Kadiv Humas Polri Irj..
.jpeg)
Mutasikan Pejabat Utama dan Lantik Kasat Lantas, Kapolresta Mojokerto Kedepankan Guyub Rukun
Kota Mojokerto - Sejumlah Pejabat Utama Polresta Mojokerto sudah dipindah tugaskan beberapa hari yang lalu, Kali ini Polresta Mojokerto Menggelar Upacara Sertijab (Serah Terima Jabatan) Wakapolres dan Kasi Propam sekaligus Pelantikan Jabatan Un..

Kadiv Humas Polri Buka Pertandingan Menembak Pemimpin Redaksi
Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho membuka pertandingan menembak Kadiv Humas Cup dalam rangka peringatan Hari Jadi ke-72 Humas Polri. Pertandingan tersebut diikuti oleh Dewan Pers dan para pemimpin redaksi media massa. Kadiv Humas m..

Gelar Jumat Curhat Polisi di Trenggalek Ajak Pesanggem Peduli Jaga Hutan
Trenggalek - Memasuki musim kemarau, kebakaran hutan dan lahan (karhutla) masih kerap terjadi di sejumlah daerah. Tak terkecuali di wilayah Kabupaten Trenggalek Jawa Timur. Menyikapi hal tersebut, Polsek Bendungan Polres Trenggalek yang wilayah ke..