Nasional

Gerak Cepat Polda Jatim Berhasil Mengamankan Tersangka Jambret Sadis yang Viral di Medsos
SURABAYA - Tim Jatanras, Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jatim, berhasil meringkus pelaku jambret kalung yang sadis dan meresahkan masyarakat Jawa Timur. Saat beraksi, para pelaku jambret ini tergolong sadis. Mereka ber..

Kapolda Jatim Takziah ke Rumah Duka Anggota PPS, Turut Belasungkawa dan Beri Santunan
SIDOARJO - Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs Imam Sugianto,M.Si didampingi pejabat utama (PJU) Polda Jatim, mengunjungi keluarga Anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Lebo, Kecamatan Sidoarjo, Sutony yang meninggal usai menjalankan tugasny..

Kompak Polres Ngawi bersama TNI Bantu Bersihkan Rumah Warga Terdampak Luapan Sungai Sawur
NGAWI – Sinergitas Polres Ngawi bersama TNI kali ini kembali terlihat saat beberapa rumah warga terdampak luapan sungai Sawur, akibat hujan deras yang melanda Ngawi pada Minggu malam (25/2/2024) Bersama masyarakat sekitar, tampak anggo..

Polres Bangkalan Ungkap Penyalahgunaan Narkoba, Enam Orang Diamankan
BANGKALAN - Satuan Reserse Narkoba Kepolisian Resor Bangkalan menangkap 6 pria warga Bangkalan dan warga Sampang. Mereka berinisial FM (30), RS (34), dan IB (24) warga Banyuates, Sampang, MRS (30), YCU (34), serta FI (48) merupak..

Polisi Beri Bantuan Air Bersih Untuk Warga Terdampak Banjir di Sidoarjo
SIDOARJO - Warga Desa Banjarasri, Tanggulangin, Sidoarjo, yang terdampak banjir akibat luapan air sungai setempat mendapatkan bantuan air bersih. Bantuan air bersih sebanyak 15.300 liter ini, diserahkan Kapolsek Tanggulangin Kompol IGP. Atma Giri ..

Tokoh Pencak Silat Magetan, Ajak Warga Jaga Persatuan dan Perdamaian Pasca Pemilu 2024
MAGETAN - Tokoh masyarakat dan pemuda Magetan, Joko Suryono yang juga Ketua Umum PPSCP (Perguruan Pencak Silat Cempaka Putih) Pusat Magetan, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menjaga persatuan dan perdamaian pasca Pemilu 2024. "Beberap..

Gelar Cangkrukan Bersama Warga Balong, Polres Ponorogo Laksanakan Cooling System Pasca Coblosan Pemi
PONOROGO - Suasana keakraban terlihat saat Kapolres Ponorogo, AKBP Anton Prasetyo, S.H, S.I.K, M.Si, bersama PJU menggelar Cangkrukan bersama warga desa Balong, Kecamatan Balong, Rabu (21/02/2024). Cangkrukan ini merupakan upaya cooling system pas..

Jelang Ramadhan Satgas Pangan Polres Lamongan Sidak Pasar Pastikan Ketersediaan dan Harga Beras
LAMONGAN –Memastikan ketersediaan bahan pokok beras yang digunakan untuk kebutuhan masyarakat sehari-hari, Satgas Pangan Polres Lamongan melakukan inspeksi mendadak ( Sidak ) ke sejumlah pasar dan toko bahan pokok pangan. Bukan hanya itu, ti..