Nasional

Ditlantas Polda Banten Peroleh Juara 2 Lomba Pelayanan Regident Lantas se- Indonesia
Serang - Direktorat Lalu Lintas Polda Banten berhasil meraih juara Kedua dalam lomba pelayanan Registrasi dan Identifikasi (Regident) yang diselenggarakan oleh Korlantas Polri. Penghargaan pelayanan regident ini berhasil diraih setelah Ditla..

Jalin Sinergitas, Kabid Humas Polda Banten Kunjungi PWI Lebak
LEBAK - Dalam rangka menjalin sinergitas dengan wartawan, Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Edy Sumardi mengunjungi Kantor PWI Kabupaten Lebak. Saat ditemui, Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Edy Sumardi mengatakan kunjungannya ke Kantor PWI K..

Kapolda Banten Hadiri Pelantikan dan Sertijab Kepala Perwakilan BPKP Banten
Serang - Kepala Kepolisian Daerah (Polda) Banten Irjen Pol Drs. Fiandar menghadiri Pelantikan dan serah terima jabatan (sertijab) Kepala Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Banten yang dilaksanakan di Pendopo gubernur..

Optimisme Pelaku Usaha di Kalimantan Selatan Sambut Omnibus Law UU Ciptaker
Sejumlah pelaku usaha di Kab. Batola, Kalimantan Selatan menyambut gembira Omnibus Law Undang-Undang Cipta Kerja (Ciptaker) yang telah disahkan DPR RI yang menghadirkan optimisme perizinan lebih mudah kedepannya. “Kalau sudah izin dipermudah..

Bangga dan Haru Kapolda Jatim Lepas Mantan Pangdam V Brawijaya
Kapolda Jatim Irjen pol Dr. Mohammad Fadil Imran, M.Si bersama Wakapolda Jatim dan Pejabat Utama Polda Jatim diantaranya Kabidhumas Polda Jatim Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, S.I.K melaksanakan giat fare well atau pelepasan mantan Pangdam V Brawi..

Kapolda Jatim Terima Kunjungan Pangdam V Brawijaya yang Baru
Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr. Mohammad Fadil Imran, M.Si menerima Kunjungan Pangdam V Brawijaya Mayjend TNI Suharyanto dan Mayjend TNI Widodo Iryansyah yang berlangsung hari ini, Rabu (04/11/2020) pukul 14.00 WIB bertempat di Lobby Lt. 1 Gedung Tr..

Laksanakan Penegakan Perbup no 54 tahun 2020,Polres Batola Polda Kalsel Gelar Yustisi
Kalimantan Selatan - Polda Kalsel dan jajaran terus berupaya mencegah penyebaran virus corona dengan menjadikan protokol kesehatan wajib dilakukan oleh seluruh masyarakat yang ada di wilayah hukum Polda Kalsel. Seperti yang dilakukan oleh Polres B..

Cegah Karhutla, Polda Kalsel Optimalkan Patroli Rutin
Banjarmasin - Polda Kalsel ( Kalimantan Selatan) terus berupaya antisipasi terjadinya Karhutla ( Kebakaran hutan dan lahan) di wilkum Polda Kalsel. Dengan memerintahkan seluruh Polres jajajaran Polda Kalsel,Kapolda Kalsel Irjen Pol Dr. Nico Afinta..