Polsek Grogol Pengamanan Pengisian Uang di ATM
Polresta Kediri, Unit Raimas Sat sabhara Polsek Grogol Menjaga keamanan pada saat Pengisian uang di mesin ATM, personil Sabhara Polsek Grogol jajaran dari Polresta Kediri melaksanakan tugas Pengawalan.
Kegiatan pengawalan kali ini dilakukan personil Sabhara Polsek Singaraja jajaran dari Polresta Kediri pada pengisian uang di mesin - mesin ATM yang tersebar di wilayah Polsek Grogol yang dilakukan oleh PT.SSI Singaraja. Selasa (26/11)
Dalam pelaksanaannya personil ikut dalam kendaraan dan selalu menjaga disetiap pengisian di mesin - mesin ATM, guna mencegah munculnya aksi - aksi kejahatan yang dapat mengancam keamanan dan kelancaran saat petugas PT. SSI mengisi uang di mesin-mesin ATM.
"Kami sebagai anggota Polri akan terus memberikan pelayanan yang terbaik kepada Masyarakat ataupun perusahaan yang membutuhkan dalam bentuk pengamanan seperti halnya kegiatan pengawalan yang dilakukan personil kami dari fungsi Sabhara kepada perusahaan PT. SSI Singaraja dalam pengisian uang di masin - mesin ATM", ucap Kapolsek Grogol AKP Riko Laksono.,
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..