Kerutinan Kanit Patroli Polsek Sukolilo Polres Bangkalan Dalam Patroli Toko Emas
Polres Bangkalan, Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah Kabupaten Bangkalan maka Polres Bangkalan selalu aktif melaksanakan patroli rutin.
Hal yang sama pun dilakukan oleh dilakukan oleh anggota Polsek Sukolilo Polres Bangkalan dengan melakukan patroli dialogis dengan pemilik toko emas di Pasar Labang, Kecamatan Labang, Kabupaten Bangkalan pada hari ini Sabtu (23/11/2019) sekitar pukul 09.00 WIB.
Patroli dialogi ini dilakukan semata - mata demi terciptanya situasi yang aman dari gangguan keamanan dan ketertiban di Pasar Labang khususnya adanya perampokan pada toko emas.
Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. menuturkan bahwa, "Kami hanya menghimbau kepada pemilik toko emas untuk memasang CCTV dan meningkatkan kewaspadaan," Ujarnya kepada awak media. (Duwi).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..