Kanit Sabhara Polsek Ngancar Sambang Dialogis Dengan Warga
Sebagai pelindung pelayan dan pengayom masyarakat guna menciptakan kamtibmas yang aman dan nyaman di Wilayah kecamatan ngancar Kanit Sabhara Polsek Ngancar IPDA M Yahya bersama Bhabinkamtibmas desa sempu melaksanakan Patroli dialogis di desa sempu kecamatan Ngancar Kabuaten kediri, Selasa (19/11/2019) pukul 10.00 Wib
Untuk menciptakan rasa aman dan nyaman Kanit Sabhara Polsek Ngancar bersama Bhabinkamtibmas desa sempu Aipda Siswanto melaksanakan patroli dialogis sambang dan kunjungi rumah ketua karangtaruna dan tokoh pemuda desa sempu Mohamad Rusli di desa sempu kecamatan ngancar
Dalam giat Patroli dialogis Kanit Sabhara IPDA M Yahya berbincang kamtibmas tentang situasi kamtibmas warga desa sempu dan menyampaikan agar warga masyarakat selalu waspada dan peduli dengan situasi kamtibmas dilingkunganya supaya tidak terjadi tindak pidana atau hal hal yang dapat mengganggu ketentraman masyarakat desa sempu
“Agar warga masyarakat sempu selalu jeli dan peka apa yang terjadi di lingkungannya agar secepatnya bisa di waspadai sehingga kamtibmas di wilayah atau lingkungan kita tetap kondusif dan jika ada warga yang tidak dikenal atau pendatang baru segera koordinasi dengan ketua RT dan penyelenggara pemerintah desa dan pihak kepolisian dalam hal ini bhabinkamtibmas desa sempu, ”himbau IPDA M Yahya Kanit Sabhara Polsek Ngancar.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..