Bhabinkamtibmas Polsek Ngancar Dampingi Petugas Verifikator Pendataan Warga Miskin
Petugas kepolisian dalam hal ini Bhabinkamtibmas Polsek Ngancar Briptu Ade Candra bersama petugas pendataan validasi Verifikasi warga miskin di rumah rumah warga miskin di desa Ngancar kecamatan Ngancar Kabupaten Kediri, kamis,(14/11/19)Pukul 11.00 Wib
Disini peran Bhabinkamtibmas hanya sebagai pendampingan dari petugas Verifikator dari dinas sosial kabupaten kediri Agar data tersebut sesuai dengan fakta dilapangan dan menjadi rujukan untuk memperbaharui data penerima bantuan sosial
"Pendataan oleh petugas Verifikator yang didampingi Bhabinkamtibmas dan babinsa serta perangkat desa sangat diperlukan karena Pemerintah Desalah yang lebih tahu warga mana yang tergolong miskin Sehingga bantuan sosial tepat sasaran," ucap Briptu Ade Candra.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..