Kapolsek Gampengrejo Sosialisasi Tata Cara Pengamanan
Dalam rangka mewujudkan pesta demokrasi ditingkat desa, yakni Pemilihan Kepala Desa (Pilkades), Sosialisasi di Kecamatan Gampengrejo Rabu Malam (16/10/2019)
Sosialisasi tata cara Kampanye, Pemungutan dan Perhitungan suara Pilkades serentak, disaksikan langsung Camat Gampengrejo Nizam Subekti, S.Sos, Kapolsek Gampengrejo, AKP. H. Muklason dan Danramil Gampengrejo, Kapten H. Masduki Serta calon kepala desa.
Dalam sosialisasi tersebut menyampaikan tata cara mekanisme Kampanye, Pemungutan dan Perhitungan Surat Suara. Agar dipahami para calon-calon Kepala Desa.
Kapolsek Gampengrejo Polres Kediri AKP Mukhlason melalui Kasihumas Polsek Gampengrejo Aipda Hari menyampaikan dalam Sosialisasi tersebut.
“Bahwa dalam Kampanye, pemungutan dan perhitungan suara ikuti semua tata cara serta tata tertib yang sudah ditentukan, jaga keamanan, ketertiban agar pelaksanaan Pilkades berjalan dengan aman, tertib dan komdusif,” terang Kasihumas. ( Opr | Polres Kediri )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..