Polsek Kamal Polres Bangkalan Duduk Bersama Dengan Koramil Kamal Gelar Patroli Dialogis
Bhayangkaranews.com – Polda Jatim – Polres Bangkalan, Guna untuk menjaga stabilitas kamtibmas supaya tetap aman dan kondusif dan memberikan rasa aman terhadap warga masyarakat yang sedang melaksanakan aktifitas, maka Polsek Kamal dan Koramil kamal melaksanakan patroli Sinergitas TNI-Polri. Kamis (17/10/2019) pukul 00.05WIB malam.
Dengan menggunakan R2 dinas Aiptu Bejo, SH kanit bimas bersama dengan anggota Koramil Sertu Heri menyusuri jalan raya Telang guna menyambangi pemukiman warga serta menyampaikan himbauan kamtibmas kepada warga masyarakat yang sedang melaksanakan aktifitas di Cafe sambil ngopi bareng di desa Telang Kecamatan Kamal.
Dengan adanya patroli sinergitas ini sangat disambut baik oleh warga masyarakat kamal khusunya Desa Telang tak terkecuali pemilik Cafe warga desa telang mengutarakan, “Hadirnya patroli oleh bapak Polisi bersama TNI sangat diharapkan warga masyarakat karena bisa terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif," ucapnya Kapolres Bangkalan AKBP. Rama Samtama Putra, S. I. K., M. Si. M.H. (Hms Kml)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..