Cegah Kejahatan di Kawasan Gumul Polsek Gampengrejo Patroli
Umam
14 October 2019 (11:39)
Nasional
Untuk memberikan rasa aman bagi warga masyarakat, Polsek Gampengrejo Polres Kediri melaksanakan patroli, Sabtu malam (12/10/2019)
Patroli Cipkon dilaksanakan dengan sasaran area Simpang Lima Gumul dan wilayah kecamatan Ngasem.
Patroli yang dilakukan Polsek Gampengrejo tersebut untuk mencegah dan meminimalisir gangguan kamtibmas di area simpang lima gumul.
Dalam patrolinya Kapolsek Gampengrejo AKP Mukhlason, SH melalui Kasihumas Polsek Gampengrejo Polres Kediri Aipda Hari menuturkan.
"Memberikan himbauan dan eduksi kepada para remaja atau pemuda, hindarui Miras, jauhi Narkoba dan jangan ikutan balap liar", terang Kasihumas. ( Opr | Polres Kediri )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..