Kapolsek Modung Polres Bangkalan Pimpin Jaga Kelancaran Arus Lalin Pasar Kedundung
Bhayangkaranews.com – Polda Jatim – Polres Bangkalan, Bertepatan dengan hari Pasaran, Kapolsek Modung Polres Bangkalan Iptu Suwaji,S.H. melaksanakan pengamanan dan Pengaturan Arus Lalu Lintas depan pasar kedundung kecamatan modung, Jumat (11/10/19).
Pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di Pasar kedundung rutin digelar setiap hari pasaran yang dimulai pukul 06.30 Wib. Kepadatan arus kendaraan dan ramainya aktivitas pasar mulai tampak pada pagi hari di saat semua orang memulai beraktivitas dan para pedagang datang menurunkan barang dagangannya serta mempersiapkan segala sesuatu pada tempat masing-masing lapak yang biasa di tempati oleh para pedagang.
Disamping melakukan pengamanan dan pengaturan Lalu lintas kendaraan yang lewat di depan pasar juga melakukan himbauan kepada setiap pengendara untuk selalu Tertib berlalu Lintas dijalan raya serta untuk para pedagang maupun pengunjung agar selalu waspada dan mengunci stang serta menambah kunci tambahan untuk kendaraan saat sedang di parkir.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..