Inilah Para Calon Kepala Desa Sidomulyo Dalam Pengundian Nomor Urut
Polresta Kediri - Kegiatan Pengundian nomor urut calon kepala desa dalam rangka Pilkades Sidomulyo Kecamatan Semen Kabupaten Kediri dilaksanakan di Balai Desa Sidomulyo , Senin (7/10).
Hadir dalam Kegiatan tersebut , Kapolsek Semen AKP H.Karyoko S.pd, Camat semen JIWO S.E, Danramil Semen Kapten Inf Moh Arif Efendi, Plh Kepala Desa Sidomulyo Dewi Masrofatin, Caĺon Kepala Desa Sidomulyo. Bhabinkamtibmas Desa Sidomulyo Bripka Himawan, Babinsa Desa sidomulyo Serka Alwi, Kasi Pemerintahan Kecamatan Semen Priyadi S.H.. Panitia Pilkades sejumlah 25 orang,Perangkat Desa Sidomulyo, Ketua Rt / Rw se Desa Sidomulyo, Karang taruna Desa Sidomulyo, LPMD Desa Sidomulyo, BPD dan tokoh masyarakat Sidomulyo.
“Serelah prosesi acara dilanjutkan penetapan nomor urut calon Kepala Desa Sidòmulyo oleh Ketua Panitia Desa Sidomulyo. Suryanto,Wiraswasta,Dusun Klodran,Rt 01 Rw 03.Desa Sidomulyo.Mendapatkan Nomor urut : 2. Suharno,Pedagang,dusun Jabang Kidul Rt 01 rw 08.Desa Sidomulyo Mendapatkan Nomor urut : 3. Dan Damam Hidayat ,Kepala Desa,Dusun Jabang Kidul Rt 01 Rw 08 .Desa Sidomulyo Mendapatkan Nomor Urut : 1. Kegiatan dilanjutan pembacaan dan penyerahan deklarasi damai calon Kepala Desa Puhsarang,” kata AKP Kamsudi, Kasubbag Humas Polresta Kediri . (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..