Pimpinan Polsek Kamal Polres Bangkalan Sempatkan Bersafari Ke SMPN 1 Kamal
Bhayangkaranews.com - Polda Jatim - Polres Bangkalan, Dalam rangka menjalin silaturahmi antara pihak sekolah dengan pihak Kepolisian setempat, Kapolsek Kamal Polres Bangkalan Akp H. Abd Kadir SH melaksanakan sambang ke SMP N 1 Kamal, ( Senin, 7/10/2019).
Saat sambang Kapolsek Kamal Polres Bangkalan Akp Abd Kadir,SH bertemu dengan Kepala Sekolah dan Guru Pembina Kesiswaan kemudian berbincang bincang untuk menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas dan tentang penyalahgunaan bahaya narkoba.
”Diharapkan dengan kerjasama yang baik antara pihak sekolah dengan pihak Polsek Kamal dapat menekan kenakalan di kalangan siswa seperti suka membolos, tawuran dan terjerumus Narkoba dan menghimbau kepada pihak sekolah apabila menjumpai hal-hal yang mencurigakan maupun tindak kejahatan di lingkungan supaya segera melaporkan atau memberitahukan Polsek Kamal, agar segera dapat diatasi dan di tindak lanjuti,” pungkas AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., S.H. (Hms Kml/L14)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..