Cegah Karhutla, Bhabinkamtibmas Polsek Purworejo Aktif Himbau Warganya
Bhayangkaranews Polda Jatim Polresta Pasuruan Polsek Purworejo -
Guna mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) diwilayah Kecamatan Purworejo, Kepolisian Sektor Purworejo memberikan sosialisasi dan himbauan kepada masyarakat.
Seperti yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Purworejo Briptu M. Rochim melaksanakan Sambang dan Patroli dialogis dengan menemui warga binaannya, selasa (17/9/19).
Briptu M .Rochim menjelaskan, jika terjadi Karhutla masyarakat tidak bisa beraktifitas seperti biasa, dan berdampak sangat buruk bagi kesehatan maupun lingkungan makhluk hidup.
"Mari bersama sama menjaga agar daerah kita tidak terjadi kebakaran lahan misalnya dengan tidak membuang puntung rokok sembarangan yang merupakan salah satu faktor Penyebab kebakaran" ucap Briptu M. Rochim.
Briptu M. Rochim juga menegaskan tujuan kami berupaya mengajak kepada seluruh masyarakat untuk menjaga serta merawat lingkungan, dan juga untuk menjalin kemitraan demi terciptanya situasi yang kondusif, ungkapnya.
(Hms pwj)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..