Lalulintas Polsek Gadingrejo Membantu Menyebrangkan Pelajar
BhayangkaraNews Polda Jatim Polresta Pasuruan-Polsek Gadingrejo Setiap pagi aktifitas Masyarakat pengguna jalan meningkat baik pengguna roda dua maupun roda empat. Untuk mengantisipasi kemacetan dan memberikan kelancaran bagi pengguna jalan setiap pagi personil Lalu Lintas Polsek Gadingrejo melaksanakan Pengaturan Lalulintas.
Seperti hari ini Selasa (17/9/2019) mulai jam 6.15 Wib Personil Lalu Lintas Polsek Gadingrejo sudah berada di Ploting masing Masing salah satu seperti contonya hari ini Bripka AMIN W melaksanakan Pengaturan arus lalin di Simpang Tiga tiga Karangketug dimana AMIN W disana juga membantu menyeberangkan adik adik pelajar SDN Karangketug Kota Pasuruan yang akan menuju lapangan Karangketug untuk melaksanakan kegiatan pelajaran olah raga.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..