Gatur Lalin Malam Hari Polsek Gedeg Sebagai Upaya Wujudkan Kamseltibcar Lantas
Polresta Mojokerto – Pengaturan arus lalu lintas malam hari Polsek Gedeg dilaksanakan sebagai upaya untuk mewujudkan keamanan, kenyamanan maupun kelancaran para pengguna jalan di wilayah hukum, seperti halnya yang dilaksanakan Kamis malam (8/8).
Selain melakukan pengaturan arus lalu lintas, personil di lapangan juga selalu memberikan himbauan kepada warga masyarakat pengguna jalan agar tetap berhati-hati saat berkendara serta mentaati semua peraturan lalu lintas sehingga terhindar dari bahaya kecelakaan lalu lintas.
“Pelayanan pengaturan arus lalu lintas malam hari dilaksanakan selain dalam rangka membantu pengguna jalan untuk mendapatkan kelancaran serta kenyamanan juga dimaksudkan untuk mengantisipasi adanya aksi kriminalitas jalanan,” Kapolsek Gedeg AKP Suwoco, BA.(Hms Resmota)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..