Innalillahi Wainna Ilaihi Roji’un, KH Maimoen Zubair Meninggal Dunia Di Mekah
Bhayangkaranews.com – Kabar Duka terdengar di Tanah Air dengan meninggalnya Kyai Kharismatik KH. Maimoen Zubair saat menjalankan Ibadah Haji di Mekah, Arab Saudi. Selasa (06/08/19)
Kyai Haji Maimun Zubair adalah seorang ulama dan politikus Indonesia. Ia merupakan Pimpinan Pondok Pesantren Al-Anwar Sarang, Rembang dan menjabat sebagai Ketua Majelis Syariah Partai Persatuan Pembangunan.
Kyai Khairismatik ini dikenal dengan nama Mbah Moen, dan meninggal dunia di usia 90 tahun ( 28 Oktober 1928).
“Innalillahi Wainna Ilaihi Roji’un semoga Mbah Moen mendapat terindah di Surga” Doa Ipda Umam Ps Kaur Subbag Humas Polrestabes Surabaya
“Subhanallah, Menurut informasi yang saya terima dari Mekah Arab Saudi, beliau sempat mencium hajar aswat” kata Ipda Umam
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..