Upacara Sertijab Polresta Pasuruan
Agung
15 July 2019 (07:48)
Nasional
Polresta Pasuruan, pasuruankota.jatim.polri.go.id – Polresta Pasuruan melakukan Upacara Serah Terima Jabatan di Gedung Rupatama pada Senin (15/7) pagi.
Pergantian Serah Terima Jabatan diikuti oleh Kabag Sumda Kompol Yuli Purnomo diganti oleh AKP Handoyo (Dari polsek Winongan), Kasat Binmas diganti IPTU Fitri dari Polsek Purworejo, dan Kapolsek Pohjentrek dan Pemberian Reward Kepada Anggota Yang Berprestasi serta Penandatanganan Prasasti Renovasi Gedung Pelayanan Publik Polres Pasuruan Kota yang di Laksanakan di Ruang Rupatama Polres Pasuruan Kota
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..