Cegah Kejahatan Polsek Melaya Polres Jembrana Gelar Razia Ranmor
bhayangkaranews.com, - Polda Bali – Polres Jembrana – Dalam rangka menekan angka pelanggaran, laka lantas dan curi ranmor di jalan serta tertib adminitrasi dan kelengkapan kendaraan bermotor sebagai persyaratan mutlak berkendaraan di jalan Polsek Melaya Polres Jembrana melaksanakan kegiatan razia ranmor, hari Jumat (28/6/2019)pukul 10.00 wita.
Kegiatan razia ranmor tersebut dengan mengambil lokasi di jalan umum Denpasar-Gilimanuk di Dsn. Sumbersari Ds/Kec. Melaya, Kab. Jembrana, yang dipimpin Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Putu Suparta. S. Sos dan Padal Aiptu Suroto dengan melibatkan 12 orang personil gabungan piket fungsi Polsek Melaya menggelar ops razia ranmor/kegiatan 2-1.
Disamping melakukan pemeriksaan surat-surat juga menyasar barang barang bawaan pengguna jalan seperti narkoba, senpi, handak, sajam maupun barang barang ilegal lainnya," kata Pawas.
Selama pelaksanaan razia ranmor/kegiatan 2-1 digelar telah memeriksa beberapa jenis ranmor sebagai berikut : Spm, KK, Pickup, Truk, Box,Bus, Adapun hasil yang diperoleh dalam pelaksanaan pemeriksaan yang ditindak dengan tilang nihil, teguran 1 spd motor menggunakan spion mini serta orang maupun barang yang dicurigai berbahaya nihil," ungkap Pawas.
Kegiatan tersebut berakhir pukul 12.00 wita, berlangsung lancar dan situasi dalam keadaan aman," pungkas Iptu I Putu Suparta. S. Sos
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..