Bhabinkamtibmas Desa Yehembang Polsek Mendoyo Polres Jembrana Atensi Giat Upacara Keagamaan
bhayangkaranews.com, - Polda Bali – Polres Jembrana – Bhabinkamtibmas Desa Yehembang, Polsek Mendoyo Polres Jembrana, pengamanan dan pengaturan arus lalin antisipasi upacara adat Ngaben yang dilaksanakan warga Banjar Adat Kertha Buana Desa Yehembang, Kec. Mendoyo, Kab. Jembrana, Jumat ( 28/6/2019) pukul 09.35 Wita.
Untuk mengantisifasi terjadinya gangguan kamtibmas dan tibcarlantas sangatlah perlu mengadakan pengamanan dan pengaturan arus lalin Sehingga tercipta kamtibmas yang aman nyaman dan kondusip serta lancarnya giat masyarakat.
Bhabinkamtibmas Desa Yehembang Aiptu I Ketut Pasek bersama pecelang Bendesa dan Kelian Adat Banjar Kertha Buana, dan sebelumnya binluh kepada warga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas bagaimana cara pelihara komunikasi yang baik dan selalu membahas dan menyelesaikan permasalahan sekecil apapun sampai tuntas serta membiasakan saling memaafkan serta tidak mengulangi kembali kesalahan yang sama sehingga terhindar terjadinya suatu keributan/perselisihan.
( Humas Polres Jembrana )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..