BKTM Balowerti Cek Lintasan Jalur Kereta Api
Polresta Kediri - BKTM Balowerti Aipda M. Chamson Syafi'i bersama Babinsa Serda Edi Winarto hari Senin tgl 3 Juni 2019 pukul 07.00 wib-selesai giat patroli di sepanjang jalur rel KA wilayah Kota Kediri dalam rangka pengamanan arus mudik menjelang Hari Raya Idul Fitri,
Kasubag Humas Polresta Kediri menerangkan bahwa petugas gabungan TNI, Polri dan PT KAI dibantu warga penjaga perlintasan KA tanpa palang pintu di Kel. Manisrenggo Kota Kediri, melakukan pengecekan keamanan wesel agar perjalanan kereta api tidak mengalami gangguan.
Dalam kesempatn ini tak lupa juga disampaikan pesan Kamtibmas kepada warga dan petugas KAI agar selalu aktif memantau sekitar antisipasi sabotase oleh pihak yg tidak bertanggung jawab, pungkas AKP Kamsudi
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..