Satuan Binmas Polresta Kediri Cek KTA dan atribut Satpam Bank BCA
Umam
03 May 2019 (04:10)
Regional
Polresta Kediri - Satuan Binmas Polresta Kediri melakukan kegiatan rutin, Kamis, 02 Mei 2019. Anggota Sat Binmas melaksanakan giat Pos Awal 2. Pukul 08.00 WIB sampai selesai.
Anggota Sat Binmas Mengikuti kegiatan Apel Pagi diMako Polres Kediri Kota dipimpin oleh Kabag Ops Kompol Sunardi S.Pd.
Kasat Binmas Polres Kediri Kota melaksanakan sambang dan koordinasi dengan Ibu Yayuk s. Cahyaningsih, S.pd., M.M. selaku Kepala Sekolah SMPN 4 Kota Kediri.
Anggota Binkamsa melaksanakan Giat Sambang Pengecekan KTA dan atribut Satpam Bank BCA Cab Kediri.
Kasat Binmas, Kanit Bintibmas dan Kanit Binpolmas bersilaturohmi ke KH. Anwar Iskandar selaku Pengasuh Ponpes Al Amin Ngasinan Kel. Rejomulyo Kec Kota Kota Kediri. (res/an)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..