Panit Binmas Polsek Semampir Pam Kegiatan Pengajian
Bhayangkaranews.com- Pengaman acara pengajian dilakukan Polsek Semampir, Polres Pelabuhan Tanjung Perak di RW 04 Jalan Sidotopo Kidul, Selasa malam, 30 April 2019.
Saat itu digelar pengajian oleh Majelis Taklim Sholawatan Rasulullah yang diikuti ratusan jamaah.
Pengajian berlangsung tertib dan lancar, dimulai usai Sholat Isya’ dengan menutup sebagian badan jalan.
Adapun personil yang melaksanakan tugas pengamanan diantaranya yaitu Ipda Munir, Panit Binmas Polsek Semampir.
Diungkapkan Kompol Aryanto Agus, Kapolsek Semampir, pengamanan kegiatan pengajian ini merupakan wujud pelayanan kepada masyarakat.
“Dengan melakukan pengamanan kami berupaya mencegah hal-hal negatif yang dapat mengganggu kelancaran kegiatan pengajian ini,” ujarnya. (hum)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..