Anggota Polsek Tarokan Sholat Jumat Berjamaah di Masjid Al Hidayah Kaliboto
Polresta Kediri - Backbone Polsek Semen, Polresta Kediri kembali melaksanakan patroli keamanan, Pada hari Jum'at tgl 19 April 2019. Patroli dipimpin oleh Aiptu Ony bersama piket BKTM Bripka Himawan dan Brigadir Nikko.
“Kami melaksanakan Patroli di wisata Kediri Water Park pagung kec semen dan dialogis dengan sekuriti menyampaikan pesan Kamtibmas. Situasi terkendali aman,” kata Kasubbag Humas Polresta Kediri, AKP Kamsudi.
Kegiatan patroli juga dilaksanakan oleh anggota Polsek Tarokan, Polresta Kediri. Dimana, patroli dipimpin Kapolsek AKP Sukarman dilanjutkan Sholat Jumat berjamaah di masjid Al Hidayah Kaliboto. Siatuasi hingga saat ini man terkendali.
Di tempat lain, anggota Polsek Mojoroto, Polresta Kediri melaksanakan pengecekan di PPK. Ada 9 orang anggota yang diterjunkan dipimpin oleh Padal, Linmas 14 personil, TNI 3 personil, petugas PPK 4, personil di pimpin BPK Mairuf ketua PPK, Pawas 3 personil, dan Sekretaris Kecamatan.
Kapolsek Mojoroto Telah memberi Arahan petugas di PPK agar meningkatkan kewaspadaan jangan sampai ada yang tidur. Membuat buku mutasi piket di PPK dan buku tamu setiap tamu agar mengisi buku tamu dan seijin dg ketua PPK dan pintu logistik di kunci ,gerbang pintu dpn dikunci hanya satu pintu di jaga petugas. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..