Peserta MRSF Asal Ponorogo Bawa Pulang 6(enam) Sepeda Gunung
PONOROGO-Polres Ponorogo- Puncak Millennial Road Safety Festival yang digelar di Jembatan Suramadu, Minggu (17/3/2019). Sukses dan menggodol 3 (tiga) MURI.
Acara yang di buka Kapolda Jatim, Irjen Pol Luki Hermawan yang di ikuti 850 Ribu peserta dari kalangan pelajar dan masyarakat umum se jawa timur.
Berbagai dorpres yang berhadiah utama Mobil,10 sepeda motor,100 sepeda gunung,100 Hp,100 Powerbank yang diperuntukkan kepada peserta Milenial Road Safety Festival.
Dari jajaran Polres Ponorogo dalam rangka mensukseskan Milenial Road Safety Festival 2019 Wilayah Jawa Timur Polres Ponorogo meberangkatkan 1500 peserta pelajar yang terdiri dari 17 Sekolah Tinggkat SLTA se Ponorogo dan 30 peserta dari Pelantas Polres Ponorogo
Beruntung ada 6(enam) peserta yang meraih dooprize dalam Milenial Road Safety Festival 2019 yang di selenggarakan di Jembatan Suramadu Surabaya minggu lalu.
Sedangkan yang meraih keberuntungan mendapatkan Doorprizs ,Alma Putri SMA muhammadiyah 1 Ponorogo,Vika SMK PGRI 1 1 Ponorogo,Maheta Purwaning MAN 1 Ponorogo,Azizzah Bedytia Man 1 Ponorogo,Syahroni MAN 1 Ponorogo dan Andrianovanto SMK PGRI 2 Ponorogo semuanya mendapatkan Doorprizs sepeda gunung.
Penyerahan Doorprize dalam acara Milenial Road Safety Festival di jembatan suramadu di serahka oleh jajaran Satlantas Polres Ponorogo yang langsung diantar dan di serahkan kepada yang mendapatkannya di sekolah dan di hadapan guru sekolah masing masing.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..