Bhabinkamtibmas Petahunan Cangkruan Bareng Bersama Warga
Bhayangkaranews Polda Jatim Polresta Pasuruan Polsek Gadingrejo- Bhabinkamtibmas adalah Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat yang diharapkan dapat membawa kelurahan atau desa binaannya menjadi aman dan tertib.
Untuk mewujudkan hal tersebut Bhabinkamtibmas haruslah lebih sering datang atau turun langsung ke masyarakat untuk silaturohmi dengan tujuan mempererat tali silaturohmi antara Polri dan Masyarakat.
Selain itu dengan adanya Bhabinkamtibmas lebih sering turun ke Masyarakat dapat mendengar langsung harapan dan usulan atau info info dari masyarakat seperti halnya yang dilakukan oleh Brigadir YUDI KRISTANTO hari ini Minggu ( 24/2/2019) sambang warganya dengan suasana yang santai cangkruan dan sekedar NGopi Brigadir YUDI sambil memberikan himbauan himbauan kepada Masyarakat serta YUDI juga mendengarkan info info masukan dari masyarakat sehingga tercipta sinergitas dan kedekatan antara Polri dan Masyarakat.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..