Bhabinkamtibmas Mendeklarasikan dan Mensosialisasikan Kepada Warga Desa Binaan.
PONOROGO-Polres Ponorogo-Pudak-Untuk menyukseskan Program Millennial Road Safety Festival (MRSF) Bhabinkamtibmas mendeklarasikan dan mensosialisasikan kepada warga desa binaan.
Bhabinkamtibmas Desa Pudak wetan Brigadir Supandi mendeklarasikan dan Sosialisasi Program Millennial Road Safety Festival kepada warga masyarakat Pudak Wetan dengan menjaga keselamatan diri sendiri dan orang lain tertib berlalu lintas dan kelancaran berlalu lintas bertempat di balai Desa Pudak Wetan Pudak Kabupaten Ponorogo.
Dalam pelaksanaan tersebut suoandi menyampaikan himbauhan sebelum berkendara cek dan ricek kelengkapan dan perlengkapan kendaraan agar nyaman dalam perjalanan.
Pengendara usia 17 tahun keatas wajib memiliki SIM dan mampu mengemudi dengan baik tetap patuhi rambu rambu lalu lintas karena laka lantas berawal dari kurang tertibnya dalam berkendara.
Hindari Miras dan obat-obatan terlarang konsentrasi berkendara dan tidak pergunakan HP menerima telpon SMS saat dalam berkendara jangan melebihi batas kecepatan mentaati peraturan Berlalu lintas sesuai Rambu rambu lalu lintas utamakan pejalan kaki dan sepeda pancal.
Bagi anak yang Belum memiliki SIM agar orang Tua mengantar anak saat berangkat dan pulang Sekolah,” jelas Brigadir Supandi”
penulis edi
publisher husnut
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..