Sabhara Polsek Densel Polresta Denpasar Atensi Kegiatan Masyarakat di Tempat Keramaian
BhayangkaraNews, Denpasar, Polda Bali, Polresta Denpasar, Polsek Densel – Upaya menjaga masyarakat dari gangguan kamtibmas Polsek Densel selaku pengemban harkamtibmas wajib memberikan pelayanan kepada masyarakat.
Hal tersebut disampaikan Anggota Sabhara Polsek Densel Polresta Denpasar Aiptu I Made Mulyana saat melakukan pengamanan tempat – tempat keramaian di Pantai Matahari Terbit Sanur, Minggu (27/1/2019) siang.
“Anggota bersama dengan pecalang desa pekraman memantau kegiatan masyarakat di pantai guna menciptakan rasa aman nyaman dan kondusif,” jelas Aiptu I made Mulyana.
Hal senada disampaikan oleh Kapolsek Denpasar Selatan Kompol Nyoman Wirajaya, S.H., M.H. setelah dikonfirmasi secara terpisah melalui sambungan telepon.
“Kewajiban dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat adalah meupakan wujud pelayanan Polri,” tambah Kompol Nyoman Wirajaya, S.H., M.H.
Menurut Kapolsek Densel Kompol Nyoman Wirajaya, S.H., M.H. setiap ada kegiatan masyarakat wajib memberikan pengamanan agar kegaatan masyarakat dapat berjalan aman dan lancar sesuai harapan masyarakat. (DS33)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..