Bhabinkamtibmas Cengkok Himbau Warga Tertib Rambu-rambu Lalu Lintas
Polresta Kediri - Bhabinkamtibmas Desa Cengkok Polsek Tarokan, Polresta Kediri, Brigadir Setiyono melakukan DDS, pada Sabtu 19 Januari 2019 jam 10.00 wib sampai dengan selesai. Petugas mengunjungi rumah warga.
Diantaranya, rumah Basuki Rt 1 Rw 1 Dsn Sambijajar, Seno Rt 02 Rw 01 Dsn Sambijajar, Subowo Rt 1 Rw 04 Ds.Cengkok,Yanto Rt 3 Rw 3 Ds.Cengkok, Prapti Rt 01 Rw 02 Dsn.Sambijajar dan Dian Rt 2 Rw 5 Ds.Cengkok.
"Kami menyampaikan pesan kamtibmas. Sambang Warga, tamu 1X24 tamu wajib lapor. Menyampaikan pesan agar menjelang pileg dan pilpres 2019 agar di aktifkan kembali pos kamling shg tercipta sutuasi yg kondusip," kata Kasie Humas Polsek Tarokan, Polresta Kediri, Aiptu Murtoyo.
Petugas juga menyampaikan himbuan tentang tertib berlalu lintas di jalan raya. Untuk tidak minum -minuman keras dan mengkomsumsi obat obat terlarang (narkoba). Untuk menyukseskan pilleg dan pilres 2019 dengan tidak mudah percaya tentang pemberitaan yang kurang jelas sumbernya antisipasi berita bohong (hoax)
Lalu Bhabinkamtibmas `` 3395Kelurahan Mojoroto, Polsek Mojoroto, Polresta Kediri, Aiptu Widodo melakukan kegiatan serupa, Sabtu19 Januari 2019. Petugas sambang di tempat bapak Surono yang putranya terjangkit demam berdarah RT 05 RW 2.
Petugas hadir bersama tim Jumantik dan koordinator Jumantik Puskesmas Sukorame Basuki, pesan Kantibmas kepada warga terutama Basuki agar supaya penyemprotan/foging secepatnya guna tidak menularkan ke warga lainnya.
Sementara, BKTM Tinalan Bripka Andik menemui Joko warga Dadapan Kelurahan Tinalan. Petugas mengajak warga supaya bersama sama menggerakan atau menggalakan 3M Plus untuk antisipasi wabah DBD yang menyerang di musim hujan dan tidak terpengaruh berita hoax supaya giat Pileg dan Pilpres aman terkendali. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..