Kapolsek Mojoroto Pimpin Pam Pengamanan Misa di Gereja Vicentius Kota Kediri
Polresta Kediri - Polsek Mojoroto, Polressta Kediri menerjunkan anggotanya untuk melaksanakan PAM Giat Misa di Gereja Vicentius Kota Kediri. Kegiatan berlangsung, pada Minggu, 9 Desember 2018, pukul 06.30 WIB s/d selesai.
Pamenwas: Kapolsek Mojoroto AKP Sartana, S.H. dan Padal : Ipda Amir Wibowo. Sementara Apel dipimpin: Padal. Petugas yang diterjunkan sebanyak tujuh anggota Polsek Mojoroto.
Untuk nama Romo/pendeta : Pendeta Romo Karnan Ardiant. Jumlah jamaah sebanyak 600 orang. Tema yang diiambil " Semua orang akan melihat keselamatan dari Tuhan". Kegiatan berlangsung aman dan terkendali.
Selanjutnya Pawas dan Padal meneruskan kegiatannya. Untuk Pawas : Ipda Imam Subandi, Padal : Aiptu Wahyudi . Awalnya, Pawas mengambil apel yang dilaksanakan di halaman gereja Setia Bakti, dengan memberi arahan setiap jemaat terutama yang mencurigakan dengan membawa tas agar dilakukan pemeriksaan, untuk mencegah gangguan kamtibmas.
Pawas laks giat pimpin sertijag piket fungsi. Pawas dan Anggota SPKT Laks giat cek/kontrol tahanan jumlah 8 orang laki laki dlm keadaan lengkap dan sehat. Pawas dan Anggota SPKT cek senpi inventaris, dan beserta amunisi lengkap. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..