Patroli siang hari antisipasi gangguan kamtibmas
Bhayangkaranews,Polda Jatim,Polresta Pasuruan,Polsek Rejoso - Demi mengantisipasi gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polsek Rejoso Polresta Pasuruan Polda Jatim anggota yang pada saat itu bertugas di pimpin oleh Kanit Sabhara Polsek Rejoso Bripka Migunani bersama satu anggota Bripka Putra Yudi melaksanakan patroli Jalur Pantura Jl.Raya Rejoso-Probolinggo, Sabtu 8/12/2018.
Patroli rutin yang dilaksanakan oleh anggota Polsek Rejoso pada siang hari tepat nya di Jalur Pantura Jl.Raya Rejoso-Probolinggo guna meminimalisir adanya gangguan kamtibmas dan memberikan rasa aman kepada masyarakat maupun pengguna jalan yang sedang menikmati liburan pada hari Sabtu 8/12/2018.
Kapolsek Rejoso AKP Drs.H.BAMBANG SUGENG M,H saat di konfirmasi menyampaikan kegiatan patroli rutin tersebut tiap hari memang di laksanakan baik siang maupun malam hari bertujuan untuk antisipasi gangguan kamtibmas maupun tindak kejahatan lain nya di wilayah hukum Polsek Rejoso dan memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang sedang melaksanakan aktifitasnya"ungkap KAPOLSEK.
(Hms Rjs/Pys).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..