Wilayah Semen Menjadi Tempat Kegiatan Kabar Kamtibmas
Polresta Kediri-Giat Kabar Kamtibmas 3 Pilar oleh Kapolresta Kediri digelar di Balai Kelurahan Banjarmlati Kecmatan Mojoroto wilayah hukum Polresta Kediri , Selasa (4/12) pukul 19.0 hingga selesai.
Kegiatan kabar kamtibmas merupakan program andalan Polresta Kediri dalam menampung aspirasi masyarakat dan sekaligus memberikan solusi. Sehingga setiap permasalahan bisa didiskusikan secara bersama" dengan Kapolres dan fungsi jajaran Polresa Kediri. Ruang tanya jawab menjadi solusi dalam kegiatan ini.
"Hadir dalam kesemmpatan ini antara lain Kapolresta Kediri AKBP Anthon, S.IK, M.H, Wakapolresta Kediri Kompol. Iwan Sebastian, S. ST. SH, Kapolsek Mojoroto, Danramil Mojoroto, Kasat Opsnal Polresta Kediri, Babinsa dan Bhabinkamtibmas . Tokoh agama dan juga tokoh masyarakat," kata AKP Kamsudi, Kasubag Humas Polresta Kediri. (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..