Bhabinkamtibmas Jati Berikan Kaos Anti Narkoba pada Perangkat Desa
Polresta Kediri – Bhabinkamtibmas Desa Jati, Polsek Tarokan, Polresta Kediri, Aiptu Edi Purwoko melakukan DDS. Dia sambang ke Balai Desa Jati, pada Senin 19 Nopember 2018 pukul 09.00 WIB sampai selesai.
Petugas melakukan binkamsa sosialisasi "Anti Narkoba" kepada para perangkat Desa Jati . Petugas juga memberikan Kaos Anti Narkoba serta menyampaikan beberapa pesan. Diantaranya, Waspada dgn berita bohong hoax yg akan memecah belah kesatuan dan persatuan nkri dan antisipasi terorisme menjelang pileg dan pilpres 2019.
Untuk diketahui, narkoba dan obat-obatan terlarang menjadi musuh bersama. Narkoba telah merusak generasi penerus dengan cara memberikan efek kecandungan. Banyak pemuda yang meninggal dunia akhirnya overdosis narkoba. Bahkan, peredaran narkoba sudah menyasar berbagai kalangan, termasuk pelajar.
“Kami ingatkan masyarakat, khususnya tamu yang menginap 1X24 jam di Desa Jati agar wajib lapor RT/RW setempat. Bilamana terjadi sesuatu di lingkungannya agar melapor ke Polsek Tarokan atau Bhabinkamtibmas,” kata Kasie Humas Polsek Tarokan, Polresta Kediri, Aiptu Murtoyo. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..