Polsek Keboncandi di Bantu Warga Mengamankan Jambret Pada Saat Melakukan Aksinya.
Bhayangkaranews, Polda Jatim, Polresta Pasuruan, Polsek Keboncandi, Personil Polsek Keboncadi setelah mendapat laporan dari salah dari warga bahwa ada jambret yang diamankan oleh warga di jalan raya bromo depan apotek ranggeh Ds. Karangsentul Kec. Gondangwetan Kab. Pasuruan.
Rabu 24/10/2018.
Diteriaki Jambret, tersangka berinisial MH warga Dsn Regek Ds Sambirejo Kec Rejoso Kab Pasuruan, di amankan oleh warga di jalan raya bromo depan apotek Ds. Karangsentul Kec.Gondangwetan Kab. Pasuruan, disaat melakukan aksinya MH merebut dompet Sdri Anis Sasi pada saat hendak membeli es buah di depan minimarkey atau samping apotik desa karangsentul.
Kapolsek Keboncandi, AKP Suprihatin SE. menjelaskan bahwa tersangka MH setelah melakukan penjambretan kepada sdri Anis sasi pelaku dihadang oleh warga lantaran diteriaki jambret oleh korban yang pada saat itu korban hendak membeli es buah di depan minimarket atau samping apotik serta membawa dompet tiba" pelaku MH muncul dengan menggendarai Spd motor dari arah belakang korban langsung merebut dompet yg dipegang oleh korban, karena kaget korban langsung melepas dompet yg dibawa tersebut lalu korban berteriak jambret sehingga warga yang ada disekitar langsung membantu menghadang pelaku yg berinisial MH, pelaku di tangkap warga dan diamankan oleh warga degan adanya kejadian tersebut salah satu warga melaporkan ke polsek terdekat bahwa ada pelaku jambret yang di amankan oleh warga, dengan adanya laporan dari warga tersebut personil polsek kebobcandi langsung mendatangi tkp serta mengamankan pelaku selanjutnya pelaku di bawah ke mako polsek keboncandi guna dilakukanya penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut. Ungkap Kapolsek Keboncandi
Dengan adanya kejadian tersebut personil polsek keboncandi mendatangi tkp meminta keterangan dari korban dan saksi untuk memproses pelaku MH sesuai dengan perbuatannya.( Kbc )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..