Bhabinkamtibmas Keniten Kontrol Pembangunan Pengeboran Air Bersih
Polresta Kediri - Bhabinkamtibmas Desa Keniten, Polsek Mojo, Polresta Kediri bersama perangkat desa keniten kontrol pembangunan saluran drainase. Proyek ini menggunakan dana desa sebesar Rp 32.414.000,- dengan volume 126 X 0,8 X 0,1 meter di Dukuh Surowangsan Dusun Keniten Desa Keniten
“Kami ingatkan pelaksana proyek agar bekerja secara hati hati dan tidak melakukan pelanggaran dengan cara mark up. Sebab, penggunaan dana untuk kegiatan pembangunan diawasi dan akan diaudit. Terlebih dana dari pemerintah,” kata kasie Humas Polsek Mojo, Polresta Kediri, Aiptu Didit.
Usai dari pembangunan saluran drainase, BKTM Keniten meneruskan kegiatannya. Dia bersama perangkat Desa Keniten melakukan kontrol Pembangunan Pengeboran Air bersih untuk kurang lebih 270 KK.
Warga Desa Keniten yang menggunakan Dana Desa Sebesar Rp 65.000.000,- dengan kedalaman 60 meter di Dusun Keniten Desa Keniten. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..