Puluhan Peserta Ikuti Pertemuan Lokakarya Pencegahan dan Penanggulangan HIV/AIDS
Polresta Kediri - Bhabinkamtibmas Kelurahan Semampir, Polsek Kota, Polresta Kediri, Aiptu Zashudi datang ke klinik Seroja Kelurahan Semampir. Kegiatan DDS ini dilakukan, pada Selasa, 16 Oktober 2018, pukul 10.00 WIB s/d selesai.
Petugas giat pemantauan Pertemuan Lokakarya pencegahan dan penanggulangan HIV/AIDS pada populasi kunci. Kegiatan diadakan oleh Dinas Kesehatan Kota Kediri.
Pemateri adala Hanjar Redline, pendampingan HIV pada komunitas LGBT. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan Dosen universitas se-Kota Kediri
"Kegiatan dilaksanakan di Balai Kelurahan Semampir. Peserta yang hadir sekira 30 orang. Kami sampaikan pesan kamtibmas, giat masih berlangsung aman," ujar Kasie Humas Polsek Kota, Polresta Kediri, Aiptu Tjatur Satrio Utomo. (res/an).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..