Pantau Kegiatan Agama Kapospol Jimbaran Polsek Kutsel Polresta Denpasar Berbaur Dengan Warga
BhayangkaraNews, Denpasar - Polda Bali, Polresta Denpasar - Polsek Kuta Selatan, Bertempat di Banjar Tengah Jimbaran berlangsung kegiatan Pitra Yadnya (Ngaben) dalam hal ini rangkaiannya upacara sedang berlangsung bhabin berbaur dengan warga.
Hal tersebut diungkapkan oleh Kapospol Jimbaran Polsek Kuta Selatan (Kutsel), Aiptu I Made Sunarya yangmerupakan bagian dari Polresta Denpasar yang setiap saat hadir untuk kepentingan desa binaanya. Sabtu(06/10/18) jam 14.30 wita.
Adapun rangkaian kegiatan upacara makna dari upacara melasti adalah pada intinya mebersih atau media yang dipakai untuk upacara Nganget Daun Binit dalam ragkaian upacara Ngaben.
Kegiatan Pitra Yadnya dilaksanakan oleh warga Jimbaran yang memiliki hajatan ngaben sehingga Pospol melakukanpengamanan ikut serta dalam prosesi acara Ngaben.
"Upacara tersebut diikutin oleh semua warga desa adat Jimbaran terutama mereka yang memiliki kewajiban datang atau keluarga dekat dalamn hal ini salah satu rangkaiannya adalah Mebersih" kata Kapospol Jimbaran.
Hal Senada juga disampaikan oleh Kapolsek Kuta Selatan AKP Doddy Monza, S.iK., M.Si., M.I.K., Mengatakan bahwa kegiatan keagamaan seperti Ngaben, dan upacara agama lainnya merupakan kegiatan penting bagi umat hindu sehingga Polri salam hal ini harus ikut andil dalam pelaksanaan pengamanan apalagi melibatkan warga / masyarakat yg cukup banyak.
"Tingkat kerawan dari kegiatan ini bisa saja terjadi karena melibatkan warga yang banyak sehingga kemungkinan akan disusupi oleh orang-orang yg tidak bertanggung jawab untuk itu Polri selalu siap jaga keamanan dan ketertiban" imbuh Kapolsek AKP Doddy Monza, S.iK., M.Si., M.I.K. (KS33)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..