Melaksanakan Sholat Jumat Polsek Keboncandi Menjalin Kedekatan Bersama Masyarakat.
Bhayangkaranews, Polda Jatim, Polresta Pasuruan, Polsek Keboncandi, Dalam rangka menjalin kedekatan dan kebersamaan dengan masyrakat, Polsek Keboncandi Polresta Pasuruan Aiptu Mulyanto melaksanakan sholat Jumat di Masjid Al Istiqomah Desa Gayam Kec Gondangwetan Kab Pasuruan. Jumat 03/08/2018.
Kegiatan yang di lakukan personil polsek keboncandi Aiptu Mulyanto ini adalah suatu kewajiban seorang muslim untuk melakukan sholat jumat di masjid yang ada di wilayah hukum polresta pasuruan polsek keboncandi tepatnya di desa gayam masjid Al Istiqomah, kegiatan berbaur dengan masyarakat dalam beribadah agar lebih mendekatkan diri, khususnya dengan tokoh agama dan tokoh masyarakat yang ada di desa dan sekitar Masjid.
Kapolsek keboncandi AKP Suprihatin, SE. mengatakan “Kegiatan seperti ini rutin kami laksanakan agar tercipta suasana yang lebih dekat antara Polisi khususnya personil (Polsek Keboncandi) dan masyarakat serta untuk meningkatkan rasa ketakwaan dan keimanan kita kepada Allah SWT”.
Dalam kesempatan itu Aiptu Mulyanto setelah melaksanakan Sholat Jumat berjamaah, juga menyempatkan diri untuk memberikan himbauan kamtibmas kepada beberapa warga masyarakat yang sedang melaksankan sholat jumat di masjid tersebu agar masyarakat bisa menjadi polisi bagi dirinya sendiri guna menjaga situasi wilayah desa yang aman dan kondusif.( Kbc ).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..