Tugas Jaga Pawas Polsek Densel Polresta Denpasar Beri Penekanan Anggota
BhayangkaraNews, Denpasar, Polda Bali, Polresta Denpasar, Polsek Densel – Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu dan piket fungsi yang akan melaksanakan tugas dilingkungan wilayah Hukum Polsek Densel, sebelum pelaksanaan tugas dimulai tentu harus ada arahan – arahan dari pimpinan yang harus dipedomani oleh setiap personel dalam melaksanakan tugas-tugas Kepolisian.
Hal tersebut disampaikan Iptu I Nyoman Laba selaku perwira pengawas Polsek Densel Polresta Denpasar saat memberikan pengarahan kepada personel yang akan naik piket jaga di Mapolsek Densel, Rabu (1/8/2018) malam.
“Pawas memberikan arahan kepada piket jaga baru agar melaksanakan tugas dengan tulus dan ikhlas serta selalu waspada terhadap perubahan situasi keamanan di wilkum Polsek Denpasar Selatan,” tegas Iptu I Nyoman Laba.
Dikatakan pula oleh Kapolsek Densel Kompol Nyoman Wirajaya, S.H., M.H. setelah dikonfirmasi melalui sambungan telepon.
“Dengan adanya serah terima ini anggota dapat mengerti tugas dan tanggung jawab piket jaga, bahkan melatih diri agar selalu disiplin dan tepat waktu,” kata Kapolsek Densel Kompol Nyoman Wirajaya, S.H., M.H. (DS33)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..