Kapolres Kediri Berikan Kejutan Di HUT PT Gudang Garam
Kapolres Kediri AKBP Erick Hermawan bersama rombongan memberikan kejutan di Hari Ulang Tahun PT Gudang Garam Tbk yang ke 60 tahun, Rabu (11/7/2018).
Kapolres Kediri bersama rombongan menuju ke Kantor Unit 1 PT datang mendadak dan spontan membuat sebagian karyawan kaget.
Tak hanya karyawan, Direktur PT Gudang Garam Slamet Budiono juga kaget tiba-tiba, Kapolres Kediri AKBP Erick Hermawan, Waka Polres Kediri Kompol I Made Dhanuardana, Kabag dan Kasat Polres Kediri datang untuk mengucapkan selamat HUT kepada PT Gudang Garam Tbk ke 60.
"Kami mengucapkan hari ulang tahun kepada PT Gudang Garam Tbk yang ke 60. Semoga PT Gudang Garam semakin jaya dan dapat membantu masyarakat," tutur Kapolres Kediri AKBP Erick Hermawan. ( Opr | Polres Kediri )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..