Berbagi Keindahan, Kapolres Kediri Santuni Anak Yatim
Dalam memperingati hari ulang tahun Bhayangkara ke 72, Polres Kediri melakukan berbagai kegiatan. Tidak hanya melakukan pengobatan gratis, membersihkan tempat ibadah dan menggelar pengajian akbar.
Kali ini Polres Kediri menggelar acara santunan anak yatim, Kamis (5/7/2018). Kegiatan itu dilakukan sebagai bentuk wujud kepedulian sesama berbagi kebersamaan dan keindahan ke anak yatim.
Kapolres Kediri AKBP Erick Hermawan memberikan santunan langsung kepada anak yatim. Santunan ini bentuk upaya Polri sangat dekat dengan masyarakat, termasuk anak yang kurang beruntung yakni anak yatim.
“Santunan ini wujud rasa syukur kami di hari ulang tahun Polri ke 72. Untuk itu kami berbagi keindahan dengan anak yatim,” tutur Kapolres Kediri AKBP Erick Hermawan. ( Opr | Polres Kediri )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..