Provost Polsek Udara Polresta Denpasar Lakukan Pengaturan Bantu Jaga Kelancaran Lalulintas
Bhayangkaranews, Denpasar - Polda Bali - Polresta Denpasar Polsek Udara. Padatnya kendaraan pengantar penumpang yang memenuhi areal drop zone terminal domestik maupun international, jadi sasaran pengaturan petugas Polsek Udara Polresta Denpasar.Seperti dilakukan petugas unit Provost Aiptu Suradnyana yang turun lapangan membantu mengatur lalulintas demi kelancarannya.
Demikian disebutkan perwira pengendali (padal) Ipda Kastawan di lokasi tugas terminal drop zone international pada Jumat (29/6) sore." Pengaturan dan pengawasan kendaran penumpang dimakasudkan agar tidak menghambat kendaraan lain dan tidak menimbulkan kemacetan." Cetus Padal.
Kapolsek Udara Kompol Krisnha Mahardhika, S.H dalam keterangannya menyebutkan, anggota harus all out untuk mengatur kelancaran lalulintas ditengah padatnya penumpang yang melakulan penerbangan kembali setelah tertunda karena penutupan bandara Ngurah Rai. (Ga.33)*
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..