Polsek Kras Cek Harga Sembako Di Pasar
Umam
16 June 2018 (12:04)
Nasional
Anggota Polsek Kras Polres Kediri melakukan patroli di pasar, Kamis (14/6/2018). Sengaja patroli di pasar untuk mengecek harga kebutuhan sembako.
“Patroli itu untuk mengetahui harga sembako menjelang hari raya idul fitri,”
Kapolsek Kras Polres Kediri AKP Samsul Huda melalui Kasihumas Polsek Kras Aiptu Ari Asanto.
Dalam kegiatan patroli itu anggota Polsek Kras Polres Kediri juga mengecek harga sembako. Dan juga memastikan pasokan sembako di hari raya tidak terjadi kelangkaan.
“Harga sembako sampai hari raya masih stabil. Dan kami mengimbau jangan sampai ada penimbunan,” terang Kasihumas. ( Opr | Polres Kediri )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..