Ingin Muliakan Para Janda-Janda Tua Polsek Semen Berikan Santunan
Polresta Kediri – Polsek Semen Polresta Kediri pada Sabtu (9/6) melaksanakan patroli Harkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Semen.Selain itu Polsek Semen juga melakukan pembagian zakat kepada janda-janda tua.
Kegiatan patroli harkamtibmas dimulai dengan giat apel pagi di pimpin Kapolsek AKP Karyoko dilanjutkan APP oleh KSPKT dan Kanit Provos . Usai pelasanaan APP dilanjutkan patroli PPK Kecamatan Semen. Patroli di lapangan khususnya toko emas, perbankan.
“Khusus kegiatan santunan dilakukan mulai pukul 09.00-12.00 WIB. Santunan dikhususkan kepada janda-janda tua yang ada di sekitar Polsek Semen. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolsek Semen, AKP Karyoko,” kata Kasi Humas Polsek Semen Aiptu Dedy S, Sabtu (9/6). (res|aro)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..