Polisi Memasang Baliho Kapolres Bangkalan Tentang Pikada Damai
Jatim.polri.go.id - Polres Bangkalan, Demi menciptakan Pilkada aman dan damai di Kabupaten Bangkalan maka anggota Polsek Sukolilo melakukan kampanye Pilkada damai dengan memasang baliho di pertigaan pasar Sukolilo Timur, Kecamatan Labang, Kabupaten Bangkalan, Rabu (06/06/18) pukul 21.00 Wib.
Baliho himbauan tersebut dari Kapolres Bangkalan AKBP Boby Pa'ludin Tambunan, S.I.K., M.H.tentang Pilkada damai yang isinya mari kita jaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap kondusif.
Pemasangan banner tersebut dilakukan oleh PS Kanit Binmas Polsek Sukolilo Aiptu H. Sugina yang dibantu oleh sejumlah masyarakat dengan sukarela sehingga hal ini bisa meningkatkan hubungan yang harmonis antara kepolisian dengan masyarakat.
"Pemasangan baliho himbahuan Kapolres Bangkalan tentang Pilkada damai.di pertigaan pasar Sukolilo Timur adalah salah satu tempat strategis yang ramai dan mudah diakses masyarakat sehingga dapat dibaca oleh masyarakat,'' Ucap PS Kanit Binmas Aiptu H. Sugina melalui Kasubbag Humas Polres Bangkalan AKP Bidarudin, S.H. (Eko/Fir).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..