Berikan Rasa Aman Pada Masyarakat Polsek Pohjentrek Intensifkan Patroli Malam
Bhayangkara News, Polda jatim, Polresta Pasuruan, Untuk memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat, Polsek Pohjentrek Polresta pasuruan intensitas giat patroli malam hari di wilayah hukumnya yang di anggap rawan terjadinya tindak kejahatan senin 16/4/2018.
Patroli yang dipimpin oleh Ka SPK”C” polsek pohjentrek Bripka Didik bersama dua anggota dengan sasaran obyek vital, pemukiman penduduk serta jalur jalan raya.
“Giat patroli ini kita laksanakan secara rutin untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan kriminalitas,” ucap bripka didik.
Di tempat terpisah Kapolsek Pohjentrek Akp.Sumarno,SH mengatakan bahwa, patroli yang dilaksanakan oleh anggotanya merupakan salah satu upaya kepolisian untuk mencegah dan menekan terjadinya tindak pidana yang terjadi saat malam hari, serta menciptakan kamtibmas yang aman dan kondusif " ucapnya.
( Mas'Ito).
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..